MEMBUAT GAME QUIZ PILIHAN GANDA DENGAN SCRATCH

MEMBUAT GAME QUIZ PILIHAN GANDA 
DENGAN SCRATCH

HASIL APLIKASI SOAL PILIHAN BERGANDA : 
Tunggu Loading Untuk memulai Klik Bendera Hijau






Proses Pengerjaan 
Hal pertama yang perlu disiapkan adalah bahannya.
silahkan bahan gambar PNG dan Suara dibawah ini kamu download . 




DOWNLOAD SUARA MUSIK GAMENYA 
KLIK DOWNLOAD 


Langkah-langkan pengerjaan 

Pertama-tama kita buka scracth, setelah itu kita pilih 
setelah itu pilih 2 scracth yang kamu inginkan untuk dijadikkan karakter


setelah karaktek kamu pilih, maka hapuslah karakter kucing yang sudah ada .

Setelah itu backround yang kamu sukai, di menu stage . KALI INI SAYA MEMILIH "SAVANA"


dalam kesempatan ini saya memilih costume untuk panther menjadi cosutme yang ke 2
setelah itu saya mengubah arahnya dimenu direction menjadi -141 . Setelah itu atur posisi dari pathernya 


Kita Step yang berikutnnya : 

sekarang kita akan membuat kode di kupu-kupu
( konsepnya adalah kupu-kupu akan ngomong 
dan si panther akan menyahut omonga dari si kupu-kupu)


ketikkan nama broadcastnya dan ingat selanjutnya ( dalam hal ini nama broadcasnya adalah 1)


sekarang kita beralih membuat kode panther 
sama halnya kamu membuat broadcase yang baru dengan membuat nomor broadcast 2 



setelah kode ini selesai, maka kita akan membuat sprite baru ( yaitu tombol start )
ini saya masukkan dalam bentuk PNG di menu upload sprite ( Download di Web ini ) 
 
lalu atur ukurannya (size), setelah itu kita masukkan kode untuk sprite tombol start 
lihat gambar dalam spirte tombol start kita akan membuat tombol variabel  









setelah ini kita akan membuat kode di stage ( backround sekaligus untuk pertanyaannya ) 
kita pilih new stage dimana kita akan mengetik soal-soalnya dengen memili tools TEXT.. Persiapakan pertanyaanmu sekaligus kamu harus tau jawabannya nanti 
setelah selesai tambahkan satu backrdrop penutup dalam kesempatan ini saya memilih 
backdrop ( Beach Rio )






ketik soalnya di setiap stage yang kosong, setelah soal selesai dan mengatur posisinya, 

LANGKAH SELANJUTNYA > JIKA KAMU SUDAH SELESAI URUSAN BACKDROUND.
kita kembali lagi ke sprite TOMBOL START karena kita akan meanambahkan kodenya 


LANGKAH SELANJUTNYA MEMASUKKAN GAMBAR FOTO PNG YANG KAMU DOWNLOAD TADI .
setelah itu kita akan menambahkan TOMBOL PILIHAN JAWABANNYA MAsukkan melalui menu upload Sprite
( untuk gambarnya kamu dapat downlad dari website ini ) 

atur sendiri posisi yang rapi dari tombol A B C dan D nya biar rapi .

setelah kamu atur, sekarang kita akan fokus membuat koding di setiap tombol , yang pertama adalah tombol A 
buat variabel baru untuk tombol Sprite "A"
setelah membuat variabel pilihan maka akan muncul di layar tapi kita akan hide itu dari layar 
lihat gambar 


dalam sprite tombol A, kamu harus ingat soal mana saja yang menjadi jawaban "A" dalam soal yang saya buat 
JAWABAN "A" adalah untuk soal nomor 1 dan 5 . 

setelah itu kita masuk ke tombol B, kebetulan jawaban dari soal B adalah hanya nomor 2 saja . Coba kamu perhatikan gambar dibawah ini perbendaanya adalah yang dibawah ini lebih sedikit kodingnnya dari gambar diatas karena memang jawabannya "B" hanya untuk nomor 2 saja . Jadi intinnya masukkan nilai mu sesuai dengan soal dan jawaban dari soalmu 


Copy Paste saja dari setiap palihan tapi ingat harus ada yang kamu ganti nilai dari setiap jawabannya 
Tapi ingat nilainya harus kamu ganti jangan sampai salah, ingat nomor berapa saja yang jawabannya A. ataupun B, C dan Lain-lain.

Tombol C 

Tombol D



sekarang kamu kembali ke sprite kupu-kupu tambahkan koding yang kurang 


jangan lupa upload musik kamu dapat download dari website ini 




Sekarang kamu lengkapi koding dari sprite panther 




SELAMAT MENGERJAKAN 

CARA MENYIMPAN 

1. KLIK FILE 
2. KLIK SAVE TO YOUR COMPUTER 
3. PILIH DOCUMENT LALU GANTI NAMANYA
4. Nomor Absensi Nama Mu setelah itu Game pilihan berganda Lihat gambar diatas
5. Setelah kamu simpan di Komputer Kumpulkan dengan cara klik tombol Kumpulkan dibawah ini



DAFTAR YANG SUDAH MENGUMPULKAN 
TIDAK ADA NAMA BERARTI TIDAK MENGUMPULKAN 
SILAHKAN DI SCROLL


KLIK PERBESAR untuk memperbesar tampilan daftar 

Comments

Total Pageviews

Popular Posts